Ilmu Agama Islam Lengkap - 10 Malaikat yang wajib diketahui (2)
Ilmu Agama Islam Lengkap - 10 Malaikat yang wajib diketahui (2)
Jumlah
malaikat mencapai bilangan jutaan. sepuluh yang perlu diketahui oleh orang
orang yang beriman. Yaitu :
- Malaikat libril, bertugas menyampaikan wahyu dari Allah swt kepada Nabi dan Rasul.
- Malaikat Mikail, bertugas membagi-bagi rezeki kepada seluruh makhluk Allah swt.
- Malaikat Izrall bertugas mencabut roh (nyawa) semua makhluk, termasuk nyawa malaikat dan dialah yang nyawanya sendiri
- Malaikat Israil, bertugas meniup sangkakal (terompet) pada saat tiba hari kiamat dan ketika akan dibangkitkan manusia dari alam kubur
- Malaikat Raqib, bertugas mencatat segala amal perbuatan baik manusia
- Malaikat Atid, bertugas mencatat segala amal perbuatan jahat setiap manusia.
- Malikat Mungkar, bertugas mengadili manusia di alam kubur
- Malaikat Nakir, bertugas mengadili manusia di alam kubur.
- Malaikat Ridwan, bertugas menjaga surga.
- Malaikat Malik, bertugas menjaga neraka.
Sobat simak juga artikel sebelumnya : Ilmu Agama Islam Lengkap - Malaikat (1)
0 Response to "Ilmu Agama Islam Lengkap - 10 Malaikat yang wajib diketahui (2)"
Posting Komentar